Xiaomi Siapkan Chip Buatan Sendiri Xring01

Minggu, 18 Mei 2025 - 17:31 WIB
loading...
A A A
Chip-chip tersebut dikembangkan dan diklaim dapat meningkatkan performa dari sisi pencitraan gambar, mempercepat pengisian daya cepat, mengoptimalkan baterai, dan komunikasi.

Spekulasi menunjukkan bahwa chip ini kemungkinan akan diintegrasikan ke dalam produk andalan Xiaomi yang akan datang.

Jika mengingat peta jalannya, dalam waktu dekat Xiaomi bersiap meluncurkan ponsel kelas atasnya yaitu Xiaomi 14 Ultra yang besar kemungkinan dirilis pada bulan depan.

Meski begitu, chip baru ini bisa saja muncul pada seri Xiaomi 15 yang kabarnya akan diproduksi massal pada September 2024.

Meskipun tidak banyak yang diketahui tentang smartphone seri Xiaomi 15, besar kemungkinan ponsel itu akan hadir dengan chip Snapdragon 8 Gen 4.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Bye-Bye Qualcomm? Xiaomi...
Bye-Bye Qualcomm? Xiaomi Lahirkan Chip Monster XRING 01 setelah 10 Tahun Bertapa di Lab!
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi...
Snapdragon 7 Gen 4 Resmi Hadir Dilengkapi Teknologi AI
Nvidia Memasok Chip...
Nvidia Memasok Chip ke Humain Arab Saudi untuk Pabrik AI
Xiaomi Rebut Mahkota...
Xiaomi Rebut Mahkota Pasar Smartphone Indonesia, Para Rival Gigit Jari!
Nintendo Switch 2 Ditenagai...
Nintendo Switch 2 Ditenagai NVIDIA Tegra T239, Ini Kecanggihannya
Membelah Kegelapan Visual:...
Membelah Kegelapan Visual: Xiaomi A Pro Series 2026: TV Pintar Kelas Sultan, Harga Merakyat!
Kontroversi Penggunaan...
Kontroversi Penggunaan Serat Karbon, Xiaomi SU7 Digugat Konsumen
Ditarget Terjual 10...
Ditarget Terjual 10 Juta Unit Mobil Listrik Setahun, Ini Strategi Xiaomi
Gara-Gara Xiaomi SU7...
Gara-Gara Xiaomi SU7 Kecelakaan, China Haramkan Fitur Mengemudi Otonom Berlebihan di Iklan Mobil!
Rekomendasi
Gus Jazil Resmikan Pendirian...
Gus Jazil Resmikan Pendirian Universitas Sunan Gresik
Sinopsis Layar Drama...
Sinopsis Layar Drama Indonesia Gober Parijs Van Java Eps 22: Didu Diminta Jadi Pacar Palsu
RUPST 2025, Lippo Cikarang...
RUPST 2025, Lippo Cikarang Umumkan Susunan Dewan Komisaris dan Direksi Baru
Berita Terkini
Cara Mengubah Kuota...
Cara Mengubah Kuota Belajar Menjadi Kuota Utama XL, Apakah Bisa?
China Bocor Halus: Robot...
China Bocor Halus: Robot Humanoid Tiangong Jadi Open Source, Siapa Saja Boleh Gunakan dan Kembangkan!
Era Baru Internet Tanpa...
Era Baru Internet Tanpa Kartu Fisik, Begini Jurus XLSMART Dorong Adopsi eSIM!
Varian JN.1 Picu Lonjakan...
Varian JN.1 Picu Lonjakan Drastis Kasus Covid-19 di Asia
Keseringan Menggunakan...
Keseringan Menggunakan Ponsel Diklaim Menyebabkan Kepala Tertunduk
Nama Baru Elon Musk...
Nama Baru Elon Musk di X Menyebabkan Kripto Tiba-tiba Melonjak
Infografis
6 Produk Buatan China...
6 Produk Buatan China yang Digemari Konsumen Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved
OSZAR »